Bagaimana cara top up e-Money dan e-Toll? Simak langkah – langkahnya di sini!
Singkatnya, pengertian e-Money adalah alat pembayaran elektronik dalam suatu chip atau media server yang digunakan untuk berbagai macam pembayaran, seperti bayar jalan tol, tiket transportasi umum, dan belanja di toko yang bermitra dengan penerbit e-Money. Sementara itu e-Toll sendiri adalah kartu elektronik yang biasanya digunakan untuk urusan pembayaran biaya masuk jalan tol di Indonesia.
Meski terbilang mudah, tetapi masih ada saja yang belum mengetahui cara top up kedua kartu elektronik tersebut. Untuk itu Anda harus simak baik – baik langkah mudahnya top up kartu elektronik yang akan kami ulaskan berikut ini.
Tips dan Cara Top Up e-Money dan e-Toll Terbaru 2021
Top Up e-Money di HP
Ya, meski ada banyak cara top up e-Money dan e-Toll dengan mudah, tetapi masih ada saja diantara Anda yang belum mengetahui langkah – langkahnya. Khususnya buat Anda nih yang ingin top up e-Money, hanya lewat gadget yang ada digenggaman Anda bisa melakukannya dengan mudah. Adapun langkah – langkahnya silakan simak selengkapnya di bawah ini.
- Download aplikasi Livin’by Mandiri di Google Play
- Buka aplikasi Livin’by Mandiri dan pilih menu e-Money pada halaman utama aplikasi tersebut
- Pilih menu Isi Ulang e-Money
- Lalu, ketuk pada Kartu Tujuan
- Jika sudah lanjutkan dengan memilih menu Icon NFC, atau Anda juga bisa memasukkan nomor e-Money
- Selanjutnya tentukan saja Rekening Sumber dan Jumlah top up saldo e-Money
- Terakhir klik menu Lanjut dan masukkan MPIN untuk konfirmasi
Top Up e-Money di ATM dan Bank
Selain itu, Anda juga bisa top up kartu elektronik e-Money lewat ATM dan bank – bank terdekat. Namun pastikan bank yang dipilih adalah cabang bank penerbit kartu elektronik tersebut, seperti bank Mandiri, BCA, BRI, BTN dan BNI. Namun apabila Anda ingin top up e-Money via ATM, maka Anda harus ikuti langkah berikut ini.
- Buat pengguna ATM Mandiri, langkah pertamanya adalah dengan memasukkan kartu debit ATM Mandiri Anda.
- Masukkan PIN.
- Pilih menu Uang Eleektronik
- Pilih Mandiri e-Money
- Lalu, pilih Top Up
- Masukkan saja nominal pengisia saldo yang Anda kehendaki, mulai Rp 50 ribu sampai Rp 500 ribu
- Anda juga bisa memasukkan nominal yang lebih besar lagi, misalnya dengan memilih menu Jumlah Lainnya
- Tempelkan kartu e-Money Anda di tempat yang berstikr uang elektronik tersebut
- Pilih menu Ya dan tunggu sampai struk dikeluarkan dari mesin ATM
Top Up e-Money dan e-Toll di Minimarket
Adapun cara mudah top up e-Money dan e-Toll lainnya yang bisa dicoba adalah via minimarket terdekat. Seperti Indomart, Alfamidi, Alfamart, Circle dan Lawson. Untuk langkah – langkahnya seperti berikut.
- Dikarenakan Anda akan melakukan top up kartu elektronik di minimarket, jadi sebagai langkah pertama yang harus Anda lakukan adalah mengunjungi minimarket terdekat
- Jika sudah serahkan saja kartu elektronik, baik e-Money maupun e-Toll Anda pada pelayan di minimarket tersebut
- Sebutkan nominal saldo yang akan diisikan
- Selesaikan saja transaksi pembayaran Anda
- Anda nanti akan diberi struk pembayaran oleh kasir jika transaksi berhasil dilakukan
Demikian informasi yang bisa kami bagikan tentang tips dan cara top up e-Money dan e-Toll terbaru 2021. Semoga bermanfaat.
Related Posts :
- Mudah Cara Registrasi Kartu Xl Semenjak tahun 2017, Departemen Komunikasi serta Data sudah memerintahkan pada para owner kartu SIM buat melaksanakan pendaftaran dengan NIK serta no KK. Mudah Cara Registrasi Kartu Xl. Perihal itu legal…
- Yang Wajib Diketahui Pada Kartu Kredit di Maskapai… 4 fitur yang harus dicari pada kartu kredit maskapai penerbangan Kartu kredit maskapai penerbangan semakin populer dalam beberapa tahun terakhir. Maskapai penerbangan dan perusahaan lain yang terkait dengan industri perjalanan…
- 6 Aplikasi Penghasil Uang Terbaik di Tahun 2022,… Tentu sangat menyenangkan jika Anda mendapatkan uang hanya dengan bermain aplikasi di smartphone Anda. Di tahun 2022, sudah banyak sekali para pengembang yang menciptakan aplikasi untuk menghasilkan uang para penggunanya.…
- Berikut Cara Agar Dapat Persetujuan Untuk Kartu… 3 cara untuk mendapatkan persetujuan untuk kartu kredit pelajar Jika Anda seorang mahasiswa, Anda tahu betapa mahalnya buku, film, dan biaya sekolah. Dan jika Anda hanya bekerja selama liburan musim…
- Rekomendasi Aplikasi-Aplikasi Terbaik 2022 Jika dilihat secara umum, aplikasi di handphone berguna untuk memudahkan pengguna di dalam segala hal. Secara khusu, aplikasi mempunyai fungsi-fungsi yang berbeda berdasarkan namanya. Misalnya saja aplikasi penghasil uang terpercaya…
- Ini Manfaat Axa Mandiri Investasi Faedah Komplet Asuransi Kesehatan AXA Mandiri Saat sebelum pilih produk asuransi kesehatan, kamu harus ketahui faedah komplet asuransi kesehatan AXA Mandiri. Asuransi ini mem-backup beberapa biaya yang lumayan banyak. Dimulai…
- Mudah Cek Tagihan Listrik Telah lihat gugatan listrik PLN serta ingin beri uang gugatan listrik dengan gampang dan tanpa cara yang runyam? Saat ini Kamu dapat lihat gugatan listrik di serta beri uang gugatan…
- 5 Alasan Mengapa Titik Penjualan Meningkatkan Keuntungan Baik Anda memiliki restoran atau gerai ritel, perangkat keras dan perangkat lunak titik penjualan (POS) yang tepat dapat meningkatkan keuntungan Anda. Inilah lima alasan mengapa: 1. Pengembalian investasi. Meskipun sistem…
- Cara Melindungi & Meningkatkan Peringkat Kredit Anda 7 cara untuk melindungi dan meningkatkan peringkat kredit Anda Hitung skor kredit Anda untuk mengetahui seberapa besar bunga yang harus Anda bayarkan untuk mendapatkan pinjaman atau kartu kredit. Meningkatkan skor…
- Pilihan Aplikasi Video Call Terbaik untuk Komunikasi… Memiliki kesibukan entah karena pekerjaan, sekolah, atau urusan lainnya membuat Sahabat TechBanget susah menemukan waktu yang pas untuk bertemu dengan keluarga, dan teman. Untungnya sudah ada aplikasi untuk video call…
- Apakah Transfer Saldo Kartu Kredit - Terlalu Bagus… 0% Transfer Saldo Kartu Kredit - Terlalu Bagus Untuk Dipercaya? Tampaknya, kartu kredit transfer saldo 0% sangat menarik, terutama jika Anda memiliki saldo kartu kredit yang belum dibayar. Namun ada…
- Download Drag Bike Racing Edition Mod Indonesia Permainan balap bisa jadi tidak lagi terdengar asing ditelinga gamers tanah air. Download Drag Bike Racing Edition Mod Indonesia. Tetapi gimana bila permainan balap disulap dengan bentuk khas seperti pertandingan…
- Download Money Digger Penghasil Uang Mendapatkan duit melalui jalur yang biasa tentulah jadi kemauan banyak banyak orang. Download Money Digger Penghasil Uang. Apa lagi bila kerjaannya bisa dijalani dari rumah saja. Durasi terakhir ini lagi…
- Hal Yang Harus Dicari Di Perusahaan Kredit Online 3 hal yang harus dicari di perusahaan perbaikan kredit online Jika sudah lama sekali Anda tidak melihat laporan kredit Anda, Anda mungkin akan terkejut menemukan kesalahan, kesalahan, atau bahkan satu…
- Begini 5 Langkah Untuk Mengurangi Hutang Kartu Kredit 5 Langkah Untuk Mengurangi Hutang Kartu Kredit Dan Menghemat Uang Menggunakan Sistem DIY Apakah Anda menyerah pada godaan kartu kredit dan mendapati diri Anda dalam masalah karenanya? Tarik kursi dan…